Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol)

Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol)
Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu menggelar acara sosialisasi dan pembentukan koperasi Petani Kapulaga (kapol) yang bertempat di balai dusun citelu Desa Mekarsari Kecamatan Cimerak Jum’at (2/9/2022). Acara tersebut merupakan tindak lanjut dari pertemuan Kelompok Tani Tunas Harapan dengan kepala dinas koperasi dan UMKM Kabupaten Pangandaran. 
Dinas Koperasi dan UMKM menyampaikan beberapa materi pokok terkait Koperasi diantaranya tentang tata cara pembentukan koperasi, persyaratan pembentukan Koperasi dan kewajiban koperasi dalam melakukan pelaporan RAT. Adapun rencana pembentukan Koperasi Petani Kapulaga disambut baik Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Kabupaten Pangandaran, Dia berharap dengan adanya Koperasi Petani Kapulaga ini semoga dapat meningkatkan taraf kesejahteraan anggota koperasi.
Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol)
Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol)
MEKARSARI.INFO - Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol) by Pemdes Mekarsari, Cimerak has post 117 posts. Bookmark: https://mekarsari.net/2022/09/kelompok-tani-tunas-harapan-dusun-citelu-adakan-sosialisasi-pembentukan-koperasi-petani-kapulaga-kapol.html

Tags: BERITA Dokumentasi Kegiatan FOTO INFORMASI

Posting Terkait "Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol)"

Hari Desa Asri Nusantara #DesaMekarsari
Hari Desa ASRI Nusantara adalah hari yang

Tinggalkan pesan "Kelompok Tani Tunas Harapan Dusun Citelu Adakan Sosialisasi Pembentukan Koperasi Petani Kapulaga (Kapol)"

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Baca Juga×